“Selain silaturahmi kegiatan ini juga untuk memotivasi seluruh anggota Polwan untuk terus meningkatkan kemampuan, dengan lebih mengedepankan profesionalisme di bidang-bidang tugas yang dipercayakan kepada masing-masing sesuai dengan fungsi yang diemban," bebernya.
Sebagai Polwan, Ia juga mengharapkan untuk bisa menampilkan sisi humanis di tengah-tengah masyarakat, maupun saat memberikan pelayanan kepada masyarakat.
Baca Juga:
Unggahan Minyak Goreng Bercampur Solar Resahkan Warga Gorontalo
"Jauh dari kesan arogan dan menyeramkan. Anggota Polwan juga diharapkan tetap berpedoman pada aturan yang ada, dalam pelaksanaan tugas sehari-hari sehingga tidak terjadi penyimpangan," pungkasnya.[jef]