“Pada kegiatan ini, kami melakukan sesi Mini Riding keliling kota dengan tujuan mengkampanyekan pengalaman langsung dalam menggunakan motor listrik dari berbagai merek produsen kendaraan listrik hingga motor-motor konversi,” terangnya.
Menurutnya, Sunmori tidak hanya menjadi wadah untuk memperkenalkan motor listrik, tetapi juga mengedukasi masyarakat tentang keberlanjutan dan manfaat kendaraan listrik yang ramah lingkungan, efisien dan mudah, sebab infrastruktur pengisian baterai kendaraan listrik telah tersedia di berbagai titik lokasi.
Baca Juga:
PLN Suluttenggo Sediakan 43 SPKLU Dukung Kelancaran Arus Balik Lebaran 2025
[Redaktur: Amanda Zubehor]